BLANTERORBITv102

Terbaru! 5 Cara Reset HP Oppo Lupa Password

6/03/21
Cara Reset HP Oppo Lupa Password

Demi untuk menjaga keamanan kita selalu akan membuat pola sandi ataupun kode kunci  kepada ponsel kita. Tetapi terkadang saat kita tidak sadar kita lupa apa passowrd yang kita buat tersebut. 

Terutama penyebab paling utama yaitu karena ingin menjaga keamanan kita buat penulisan kode nya terlalu panjang taupun sebaliknya pola atau passcode nya terlalu sulit karena rangkaian yang begitu aman. 

Untuk itu kita sebagai pemakai hp Oppo bagaimanapun terkadang kita lupa terhadap password ponsel yang kita miliki.. 

Untuk itu kedepannya kalau ingin membuat sandi kepada ponsel minimal jangan lagi terjadi hal yang beginian, kalau bisa diupayakan untuk ditulis kode pw mu dimanapun yang kamu rasa aman lah. 

Dengan cara tersebut tetap ada catatan kamu mana tau pada hal tertentu kamu lupa terhadap data kamu itu.

Dan solusinya ialah kita harus menggunakan cara reset hp oppo lupa password. Yang demikian tersebut dapat kamu simak bagaimana cara selengkapnya di bawah ini.

5 Cara Reset HP Oppo Lupa Password

1. Dengan cara factory Reset HP Oppo yang Lupa Password

Cara yang bisa kita gunakan ialah seperti factory reset. Untuk cara yang lebih detailnya bisa kamu ikuti langkah-langkahnya:
  • Kita harus memperhatikan kondisi baterai kita minimal diatas 50 persen. Yang fungsinya ditujukan kepastian untuk ponsel tetap dalam keadaan yang aktif atau menyala. Karena proses yang sangat lama membutuhkan pemakaian daya baterai yang cukup juga.
  • Kemudian kita harus menekan tombol Power + Volume bawah ingat harus secara bersamaan.
Cara Reset HP Oppo Lupa Password

  • Tunggu sampai ada tanda-tanda masuk ke Menu "Recovery".
  • Biasanya kamu akan diberikan pilihan penggunaan bahasa. Ketetapan supaya lebih mudah pilih "English".
  • Selanjutnya kamu pilih bagian "Wipe Data Reset"
  • Dan saya harap kamu bisa menunggu dengan sabar proses ini supaya sistem berjalan dengan baik.
  • Apabila proses sudah selesai Reboot ponsel agar menyala lagi.
  • Tahap selanjutnya, ketika sudah selesai semua proses reset kita bisa kembali menggunakan ponsel kita.
  • Biasanya jika sudah selesai tahap-tahap tersebut akan terbuka password nya dengan kata lain tidak akan ada password di awalan.
Untuk selanjutnya kamu bisa sendiri menentukan pola kata sandi atau password yang ingin kamu tentukan. Atau jika kamu rasa lebih nyaman biarkan saja terbuka tanpa kata sandi.

2. Menggunakan bahan bantuan Email

Cara Reset HP Oppo Lupa Password

Untuk menjalankan langkah ini kita membutuhkan satu ponsel lagi. Dimana tujuannya untuk memanggil ponsel yang mengalami lupa password. Dengan kata lain kita akan menggunakan data internet terhadap ponsel yang dinyatakan lupa password.
  • Sediakan satu ponsel lagi. Kemudian panggil ke ponsel yang dinyatakan lupa password tersebut. Kamu bisa mengakalinya dengan menggunakan hp keluarga atau teman siapa lah yang mau membantu terutama.
  • Apabila telepon tersebut masuk ke ponsel lupa password kamu langsung cari menu Home lalu ke Settings kemudian yang paling perlunya aktifkan data internet tersebut.
  • Tahap berikutnya, kita harus mengakses akun Google / Gmail yang tujuannya untuk membuka password yang di kode atau di protect tadi.
  • Setelah langkah-langkah tersebut sudah dilakukan biasanya akan terbuka kembali ponsel tersebut. Dan tidak akan ada password atau pin pada ponsel tersebut. Tentunya yang paling perlu bisa kita gunakan kembali.

3. Menggunakan menu pengaturan / settings untuk mereset hp Oppo

  • Hidupkan screen dari  HP Oppo yang akan direset
  • Langkah selanjutnya, cari menu pengaturan dan klik pada menu tersebut.
  • Tahap berikutnya, kamu akan menemukan menu additional settings. 
  • Kamu bisa memilih pilihan Back Up and Reset
  • Tahap ini kamu akan ditampilkan dengan lima tipe mereset HP Oppo
  • Jika saja kamu kepikiran untuk mereset hp kamu ke dalam versi yang baru, kamu bisa pilih metode Erase All Content and Settings.

4. Memakai aplikasi pihak ketiga Android Device Manager

  1. Buka aplikasi Device  Manager
  2. Apabila sudah dibuka kamu akan diberikan tiga metode yaitu Kunci, Deringakan dan Hapus.
  3. Yang kita butuhkan disini ialah Kunci, silahkan di  klik 
  4. Maka Aplikasi Device Manager akan melakukan proses pelacakan hp kamu, dan apabila terjadi kegagalan kamu bisa mencoba reset dengan cara Refresh.
  5. Biasanya akan didapatkan. Kemudian kamu bisa memilih "Kunci" pada Device Manager
  6. Proses berikutnya kita akan mengisi password baru yang kamu inginkan.
  7. Pada tempat yang disediakan isi data password baru dan klik Kunci
  8. Dalam kebiasaannya, akan dapat dibuka dengan password yang sudah kamu cantumkan tadi.

5. Rekomendasi yang terakhir ialah memakai Fingerprint

Untuk menjalankan proses ini ialah dengan menggunakan Fingerprint (sidik jari). Untuk langkah yang lebih detail bisa kamu lihat di bawah ini:
  1. Coba pola secara acak sebanyak mungkin sampai datang pemberitahuan untuk menjalankan Reboot, yang mana waktunya sekitar 30 detik
  2. Kemudian kita akan melakukan restart pada ponsel dan disarankan dilakukan setelah 30 detik, (apabila tidak bisa lakukan secara paksa restart nya).
  3. Langkah selanjutnya, kita perlu menekan Volume Up + Tombol Power dilakukan dengan bersamaan. Pada tahap ini tunggu hingga kiranya lima detik jangan sampai dilepas.
  4. Maka berikutnya apabila sudah menyala kamu akan diminta oleh sistem untuk memasukkan kembali pin atau passoword baru.
  5. Setelah itu kamu bisa memilih menu Fingerprint dengan seperti biasanya kita scan sidik jari kita seperti yang dimintai sistem hp kita tersebut.
  6. Jika semua langkah tersebut sudah dilakukan, maka dengan otomatis kamu akan masuk kembali ke tampilan layar hpmu.
Itulah tips-tips mengenai cara reset hp oppo lupa password. Memang kita membuat sandi pola, pin atau password semua ini ditujukan untuk keamanan dari hp kita. 

Tapi terkadang karena terlalu banyak kegiatan kita menjadi lupa sandi apa yang kita buat pada hp tersebut apalagi baru diganti sandi pola nya. 

Untuk sebagian versi terbaru saat kita menjalankan proses reset hp oppo bisa data-data yang ada pada ponsel oppo kita akan hilang secara bersih.

Rekomendasi Artikel Lainnya