Banyak orang mencari cara menghapus akun grab karena aplikasi tersebut sudah tidak digunakan lagi di dalam ponselnya oleh beberapa alasan tersendiri. Meskipun begitu, terkadang cara-cara tersebut terkadang masih sulit dilakukan.
Aplikasi ini sendiri bisa dikatakan sangat berguna bagi masyarakat di Indonesia, di mana untuk melakukan pesanan serta urusan kendaraan menjadi lebih mudah.
Apalagi ketika kamu sedang melakukan wisata pada tempat-tempat tertentu.
Hampir seluruh masyarakat di Indonesia yang hidup di perkotaan memiliki aplikasi tersebut dalam ponselnya untuk mempermudah mereka saat akan melakukan perjalanan atau pesan makanan.
Akhirnya konsumen tidak perlu menggunakan waktunya sendiri.
Akan tetapi bagi seseorang yang menetap di pedesaan sayangnya tidak dapat menggunakan platform tersebut, sehingga mereka ingin menghapusnya.
Hal tersebut mereka lakukan agar penyimpan ponsel menjadi lebih ringan.
Apabila akunnya sendiri berhasil dihapus, banyak orang merasa lebih aman karena suatu hari bisa saja menggunakan perangkat lain untuk memasangnya kembali.
Jadi, penghapusan apk ini sebenarnya sifatnya sementara saja.
Apalagi beberapa orang terkadang beberapa orang memilih untuk menggunakan kendaraannya sendiri melakukan segala dibutuhkannya.
Kemungkinan hal tersebut dilakukan karena telah memiliki waktu untuk melakukan keperluannya pribadi.
Meskipun platform semacam ini tidak hanya satu saja ditemukan di playstore, namun kebanyakan masyarakat memang lebih memilih untuk menggunakan grab.
Hal tersebut dikarenakan banyak keunggulan daripada aplikasi-aplikasi lainnya.
Cara Menghapus Akun Grab Dengan Proses Yang Mudah
Sebenarnya cara untuk menghapus akun grab ini prosesnya begitu mudah, siapa saja pasti dapat melakukannya tanpa adanya kegagalan sama sekali. Maka dari itu, kamu bisa menyimak tentang langkah-langkah di bawah ini.
1. Buka Aplikasi
Langkah paling awal yang bisa dilakukan oleh pengguna adalah membuka aplikasinya terlebih dahulu. Tentu hal semacam ini hampir dilakukan di semua platform untuk masuk akun nya terlebih dahulu.
2. Masuk ke dalam Profil
Langkah berikutnya sebagai cara menghapus akun grab adalah masuk ke dalam profil terlebih dahulu.
Di mana biasanya dari hal tersebut, kamu akan menemukan beberapa menu untuk melanjutkan langkah selanjutnya.
3. Tautan Harus Dibatalkan
Setelah kamu memasuki menu profil, kamu bisa langsung membatalkan tautan dari beberapa media lain seperti, Google, Facebook, atau media-media lainnya.
Hal tersebut dilakukan sebagai cara memutuskan hubungan dengan platform lainnya.
Dengan melakukan langkah tersebut tentunya, kamu tidak akan mendapatkan informasi apapun yang berkaitan dengan grab.
Misalnya saja seperti iklan, promo-promo, atau lain sebagainya. Jadi, tidak ada informasi mengganggu ke depannya.
4. Akun Grab Dihapus
Apabila proses sebelum sudah dilakukan secara lengkap, maka proses berikutnya adalah menghapus akun.
Di bagian paling bawah telah tercantum tombol Log Keluar, jadi kamu hanya perlu melakukan tap untuk menghapusnya.
5. Konfirmasi Penghapusan Akun
Cara menghapus akun grab tidak hanya berhenti hanya melakukan itu saja, namun kamu melakukan konfirmasi terlebih dahulu.
Akan tetapi akan tampil sebuah pop-up untuk melakukan set-up pin, abaikan saja dan lanjutkan dengan memilih tombol Log Keluar.
Dan akan tampil lagi peringatan konfirmasi / jendela pop-up yang berisi informasi "Yakin Kamu Mau Log Keluar?" kamu hanya perlu memilih opsi Log Keluar.
6. Proses Setelah Akun Berhasil Dihapus
Setelah menghapus akun, kamu akan ditunjukkan kembali ke laman seperti pada awal melakukan pengunduhan aplikasi dalam ponsel.
Kamu dapat mulai melakukan uninstall platform apabila hal tersebut memang ingin dilakukan.
7. Menutup Akun Grab
Lebih mudahnya kamu bisa menghapus akun grab tersebut melalui Email.
Tetapi kalian masih harus mengirimkan email ke email tim grab melalui (support.id@grab.com) dan lampirkan alasan serta informasi sedetail mungkin untuk memudahkan penghapusan akun kepada bagian grab support.
Atau kamu ingin benar-benar menghapus akun serta membutuhkan waktu yang lebih cepat, maka pengguna harus mengunjungi terlebih dahulu website help.grab.com.
Nantinya pengguna akan menemukan formulir seperti saat melakukan pendaftaran awal saat membuat akun.
Setelah mendapatkan formulir bisa mengisinya segera dengan menggunakan data-data yang valid.
Apabila langkah ini sudah diselesaikan, maka bisa langsung mengirimkannya. Dengan begitu, akun pasti dinonaktifkan secara permanen oleh sistem.
Fitur-fitur dari Aplikasi Grab Menguntungkan
Sebelum cara menghapus akun grab sebagainya kamu mengetahui kembali seperti apa fitur-fitur yang sangat berguna. Dengan begitu, kamu tidak pernah melakukan menyesal setelah melakukan proses tersebut ke depannya.
1. Perjalanan Murah Menggunakan GrabBike
Banyak konsumen yang mengatakan bahwa penggunaan layanan grabbike, perjalanannya bisa ditempuh secara murah. Tentu saja, semua orang dapat menghemat pengeluaran apabila ingin pergi ke tempat-tempat tertentu.
2. GrabCar
Selain dapat melakukan perjalanan menggunakan kendaraan roda dua, kamu juga bisa melakukan perjalanan menggunakan kendaraan roda empat. Tentu untuk kenyamanannya sendiri tidak perlu diragukan lagi.
3. Grab Food
Selain dapat melakukan perjalanan menggunakan kendaraan roda 2 atau kendaraan beroda 4, kamu juga bisa melakukan pemesanan makanan untuk dikirimkan ke lokasi pengguna, bahkan rekan pengguna.
Tentu saja, hal tersebut merupakan manfaat besar, sehingga masyarakat tidak harus mengantre ketika memesan makan.
Sebenarnya masing banyak lagi layanan-layanan terbaik lainnya, paling tidak hal ini sering menjadi pertimbangan.
Mengetahui Kelebihan Penggunaan Platform Grab
Beberapa orang yang melakukan cara menghapus akun Grab sebenarnya mengetahui kelebihan-kelebihan karena memiliki akunnya karena alasan tertentu.
Oleh sebab itu, kelebihan tersebut akan dijelaskan kembali bagi seseorang yang baru memiliki akun dan ingin menghapus.
1. Bisa Digunakan untuk Melakukan Pembayaran
Banyak orang menggunakan akun ini memanfaatkan grab pay untuk melakukan pembayaran produk-produk tertentu seperti makanan atau barang-barang lainnya, sehingga urusan belanja menjadi jauh lebih mudah.
Hal itu dikarenakan perusahaan grab sendiri menjalin kerjasama dengan perusahaan-perusahaan lain, di mana hubungan tersebut cukup mempermudah konsumen.
Akhirnya dalam melakukan pembayaran tidak perlu repot-repot mencari ATM terlebih dahulu.
2. Banyaknya Promo
Bagi penggila promo tentunya disediakan oleh aplikasi ini, sehingga setiap melakukan pembelanjaan menjadi lebih terjangkau harganya.
Bahkan tidak jarang konsumen mendapatkan potongan sampai 50% pada momen-momen tertentu.
3. Dapat Melihat Harga Saat Melakukan Perjalanan
Terkadang ketika ingin memesan kendaraan menggunakan sistem offline, seringkali masyarakat tidak bisa mengetahui berapa biaya yang harus dikeluarkan.
Akan tetapi berbeda apabila menggunakan jasa grabbike atau grabcar.
Dari awal pemesanan jasa-jasa tersebut, kamu bisa mengetahui berapa tarif ketika melakukan perjalanan.
Apalagi setiap jaraknya memiliki tarif berbeda-beda serta harganya juga jauh lebih terjangkau daripada kendaraan offline.
Sebenarnya banyak layanan-layanan dari aplikasi ini yang memudahkan para penggunaannya, di mana masyarakat jauh lebih mudah dalam melakukan apapun.
Akan tetapi cara menghapus akun grab tetap bisa dilakukan melalui langkah-langkah di atas.
0 komentar